Selasa, 08 Mei 2012

Harga BlackBerry Curve 9220 Dan Spesifikasi

Harga BlackBerry Curve 9220 Dan Spesifikasi Bagi Pencinta BB beberapa waktu lalu RIM telah meluncurkan BlackBerry Curve 9220 terbaru yang akan menggantikan BB Curve 8520. ponsel ini juga sudah dilengkapi dengan Documents To Go, PDF viewer. Dengan banyak fitur yang dipangkas dari ponsel ini, memang tepat jika dikatakan bahwa BlackBerry Curve 9220 cocok untuk entry level atau pengguna ABG. Untuk desain, BlackBerry Curve 9220 ini tidak terlalu berbeda dengan desain BlackBerry Curve yang lain. Ponsel ini mempunyai desain yang agak membulat pada ujungnya dengan fitur tombol QWERTY standard.
BlackBerry Curve 9220

Pada BlackBerry Curve ini RIM menghapus fitur Balckberry Tag yang dapat diakses hanya dengan menyentuh perangkat tersebut melalui NFC atau Near Field Communication.BlackBerry Curve 9220 merupakan smartphone besutan RIM yang memiliki beberapa kelebihan yaitu hadirnya tombol akses cepat BBM, BlackBerry Curve 9220 telah dijalankan sistem operasi terbaru BlackBerry 7.1, daya tahan baterai yang tahan lama (sanggup memutar musik non stop hingga 28 jam), dan tentunya BB Curve 9220 dibandrol dengan harga yang sangat murah. Mengetik melalui keyboard QWERTY? Sepertinya sudah ketinggalan jaman tuh.
BlackBerry Curve 9220

Saat ini keyboard virtual lebih gaya. Coba saja mainkan ponsel touchscreen kamu didepan anak-anak TK. Niscaya mereka terkagum-kagum melihat jarimu bermain diatas layar yang cukup lega. Hal ini sebenarnya subyektif. Namun keyboard virtual jelas merupakan teknologi baru ketimbang keyboard QWERTY.

Spesifikasi Blackberry Curve 9220 :
GeneralGSM850 / 900 / 1800 / 1900
3G No
SizeDimensions109 x 60 x 12.7 mm
Weight102g
DisplayTypeTFT, 65K colors
Size320 x 240 pixels, 2.44 inches (~164 ppi pixel density)
SoundAlert typesVibration; Polyphonic (64), MP3 ringtones
LoudspeakerYes
3.5mm jackYes
MemoryPhonebookPractically unlimited entries and fields, Photocall
Call recordsPractically unlimited
Internal512 MB ROM, 512 MB RAM
Card slotmicroSD, up to 32 GB
DataGPRSYes
EDGEYes
3GNo
WLANWi-Fi 802.11 b/g/n
Bluetoothv2.1 with A2DP
USBmicroUSB v2.0
CameraPrimary2 MP, 1600×1200 pixels
VideoVGA
FeaturesOSBlackBerry OS 7.1
CPUMbuh
MessagingSMS(threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
BrowserHTML
RadioStereo FM radio with RDS
GamesYes
ColorsBlack, Fuchsia Pink, Pure White, Teal Blue
GPSNo
JavaNo
- MP3/eAAC+/WMA/WAV/FLAC player
- MP4/H.263/H.264 player
- Organizer
- Document viewer
- Voice memo/dial
- Predictive text input
BatteryTypeLi-Ion 1450 mAh (J-S1)
Stand-byUp to 432 h
Talk timeUp to 7 h

Harga BlackBerry Curve 9220:
Ponsel pintar ini Cukup Terjangkau harganya dengan mengeluarkan Uang Rp.1.999.000 anda bisa mendapatkannya. di bandingkan dengan ponsel lainnya Seperti Mito 720 yang murah Ponsel BlackBerry Curve 9220 sangat bagus untuk di gunakan, mungkin cukup sekian untuk informasi Harga BlackBerry Curve 9220 Dan Spesifikasi, mudah-mudahan informasi ini bisa bermanfaat untuk anda pencinta BB.

Rating: 4.5

Posted by: J-Ris-Man J-Ris-Man, Updated at: Selasa, Mei 08, 2012

0 komentar:

Posting Komentar